Fasilitas
Serangkaian fasilitas dapat Anda gunakan untuk mendukung kehidupan mewah yang seimbang untuk kepentingan dan kenyamanan setiap anggota keluarga.

Didesain untuk mereka yang aktif dan bersemangat, taman bermain anak menjadi tempat untuk bereksplorasi dan berinteraksi dengan teman-teman baru.